Managed Care Perusahaan

Written By Lumajangtopic on Monday, October 29, 2012 | 9:42 PM

Peran Vital Managed Care Bagi Perusahaan

Banyak perusahaan yang memberikan jaminan kesehatan kepada pekerja maupun keluarganya, jaminan kesehatan ini bentuknya dapat berupa adanya fasilitas kesehatan milik perusahaan yang dapat bebas dipergunakan oleh pekerja, jaminan melalui asuransi kesehatan, atau jaminan melalui penggantian biaya berobat di fasilitas luar perusahaan.

Dalam perkembangannya, jaminan ini menjadi sulit dikontrol serta terus semakin membebani perusahaan, antara lain :
1. Biaya kesehatan karyawan cenderung terus meningkat.
  • a, Harapan masyarakat yang tidak realistis terhadap sistem pelayanan kesehatan (moral bazard).
  • b. Perkembangan teknologi baru dan mahal (benefit tidak sesuai)
  • c. Kurangnya koordinasi dan integrasi dalam manajemen pelyanan khronis.
  • d. Kurangnya insentif bagi provider untuk menerapkan sistem pelayanan kesehatan secara efisien.
  • e. Sumberdaya pelayanan kesehatan yang berlebih.
  • f. Kurangnya regulasi pengendalian biaya
  • g. Data tidak memadai untuk menentukan cara pelayanan terbaik dan efektif dari segi biaya.

2. Layanan yang berjalan saat ini cenderung over utilisasi karena :
  • a. Tidak ada resiko biaya bagi provider (karena modal pembayaran fee for service)
  • b. Ketidak seimbangan informasi antara dokter dan pasien (asymetri information)
  • c. The Law of medical money
  • d. Tuntutan pasien yang berlebihan terhadap pelayanan kesehatan.


 
berita unik